Siapakah
Orang Yang Mendapat Julukan Bapaknya Matematika ?
Dialah
al-khawarizmi yang dikenal di barat dengan nama al-goritmi, al-gorismi,
al-goritma (780-846 m) beliau adalah tokoh islam yang berpengetahuan luas dan
karya-karyanya banyak menjadi kiblat para ilmuwan barat hingga sekarang.